Posts

Showing posts from January, 2014

Tutorial Cara Membuat Blog Dengan Menggunakan Blogspot

Apa Itu Blog Blogspot? Cara Membuat Blog : Blogspot adalah layanan penyedia blog gratis yang disediakan oleh Google melalui blogger.com. Awalnya, layanan ini berdiri sendiri yang dimiliki oleh Pyra Labs. Google melihat potensi layanan ini dan memutuskan untuk mengakuisisinya tahun 2002. Sesuai prediksi, layanan ini kini sangat populer.

Tutorial Cara Membuat Blog Dengan Menggunakan Wordpress

Apa itu Blog Wordpress? Cara Membuat Blog : Ada yang tahu? Pasti banyak yang tahu. Situs wikipedia menyebutkan bahwa Wordpress.com lahir dari tangan pemuda bernama Matt Mullenweg tahun 2003. Layanan utama yang diberikan adalah sebagai penyedia layanan blog gratis. Mungkin, saat itu Matt berpikir menciptakannya untuk menyaingi layanan serupa dari blogger.com yang lahir 1 tahun lebih awal. Pada perkembangannya, 2 situs ini saling membalap satu sama lain.

Update Blackberry OS 10.2.1 Sudah Dirilis, Ini Fitur-fiturnya!

Update Blackberry OS 10.2.1 Sudah Dirilis, Ini Fitur-fiturnya! - Blackerry baru saja merilis salah satu sistem operasi terbaru mereka yakni OS Blackberry 10.2.1. Dalam platform terbarunya tersebut Blackberry melakukan beberapa perbaikan serta penambahan fitur-fitur menarik salah satunya ialah bisa di install aplikasi-aplikasi android. Benarkah??

Aplikasi BBM Segera Hadir Untuk Versi Android Gingerbread

Aplikasi BBM Segera Hadir Untuk Versi Android Gingerbread - Bagi anda pengguna ponsel berbasis Android versi Gingerbread, ada kabar gembira nih. Kabarnya aplikasi chatting BBM (Blackberry Messenger) akan segera hadir di operating system versi Gingerbread 2.3.  Seperti yang diketahui bersama bahwa aplikasi instant messaging tersebut hanya berjalan di android Ice Cream Sandwich. Terhendus kabar bahwa Android versi 2.3 tersebut segera mendukung aplikasi BBM for Android. Benarkah demikian?

IMO S89 Champion, Smartphone Dual Core Murah Bisa Buat BBMan

Image
IMO S89 Champion, Smartphone Dual Core Murah Bisa Buat BBMan - Merujuk ke pasar produk menengah ke bawah, IMO S89 Champion dihadirkan bagi mereka yang ingin memiliki perangkat smartphone murah seharga 1 jutaan. Mengusung platform berbasis Android Jelly Bean, ponsel ini juga ditenagai oleh dapur pacu prosesor Dual Core 1,2 GHz.

Mana Yang Bagus? Apple iPhone 5 atau LG Nexus 4?

Mana Yang Bagus? Apple iPhone 5 atau LG Nexus 4 ? - Persaingan dua kubu antara perusahaan asal California, USA (Apple) dengan perusahaan Korea Selatan (LG) semakin memanas. Keduanya telah beradu menjajakan dua buah produk unggulan masing-masing yang tak hayal menjadi sorotan banyak orang. Apple iPhone 5 dengan LG Nexus 4 namanya. Kedua perangkat tersebut mendukung fitur-fitur dan spesifikasi tangguh. Menilik lebih jauh lebih dalam menuju ke arah spesifikasi yang diusung, kedua perangkat ini memang memiliki spesifikasi yang tidak jauh berbeda. Hanya sedikit saja perbedaan untuk dijadikan siapa pemenang dari persaingan kedua buah smartphone tersebut. Bahkan mungkin saja, pamor nama atau gengsi yang lebih tinggi menjadi alasan mengapa banyak orang memilih salah satu dari perangkat di atas. Ya, iPhone 5 mungkin menang jika untuk urusan gengsi. Supaya lebih objektif mari kita simak saja perbandingan antara kedua smartphone tersebut di bawah ini seperti yang dilansir dari PhoneArena :

Ingin Tahu Tentang Investasi Reksadana Secara Lengkap dan Sekaligus Belajar, Disini Tempatnya!

PROINDONESIANBLOGGER.COM : In Investasi Reksadana - Pertumbuhan investasi di Indonesia semakin berkembang pesat. Jenis-jenis investasi di Indonesia juga semakin beraneka ragam. Hal ini dimaksudkan untuk melengkapi kebutuhan masyarakat yang semakin lama semakin beragam juga. Tak heran jika saat ini investasi menjadi sebuah instrument yang sering diperbincangkan oleh berbagai kalangan, dari menengah ke atas hingga menengah ke bawah. Bahkan nenek moyang kita sebenarnya sudah mengajarkan investasi ini sejak dulu. Sayangnya, tidak semua orang mengerti akan pentingnya investasi. Sebelum membahas tentang investasi reksadana, ada baiknya kita pelajari dahulu tentang Investasi itu seperti apa dan bagaimana, supaya dalam mempelajari tentang investasi reksadana kita bisa menjadi lebih faham bagaimana cara untuk berinvestasi di reksadana (tentunya ini hanya untuk pemula yah, yang baru terjun di bidang investasi) .

Acer Iconia W4 Resmi Meluncur Ke Pasar Tanah Air, Harga 5,2 Juta

Acer Iconia W4 Resmi Meluncur Ke Pasar Tanah Air, Harga 5,2 Juta - Bagi anda yang sedang mencari perangkat tablet ber-OS Wndows 8, anda bisa memalingkan perhatian anda sejenak untuk melihat lebih dalam spesifikasi yang ada di Acer Iconia W4 . Memiliki desain ciamik dan elegan, Acer Iconia W4 disokong oleh tenaga pacu prosesor quad core chipset dari Intel Atom Bay Trail berkecepatan 1,8 GHz. Tablet tersebut akan segera di jual Januari sekarang dengan pilihan varian WiFi dan 3G.

Galaxy Tab 3 Lite 7.0, Tablet Murah Samsung Diperkenalkan

Galaxy Tab 3 Lite 7.0, Tablet Murah Samsung Diperkenalkan - Samsung digadang-gadang tengah menyiapkan sebuah perangkat terbaru dari segmen tablet. Adalah Samsung Galaxy Tab 3 Lite 7.0 yang merupakan tablet murah dengan dukungan spesifikasi mumpuni. Desain produk tersebut mirip dengan Galaxy Tab 7.0 yang sudah lebih dulu meluncur ke pasaran.  Lantas seperti apa spesifikasi dan fitur-fitur di dalamnya?

Nokia Lumia 1520V, Versi Mini Dari Phablet Lumia 1520

Nokia Lumia 1520V, Versi Mini Dari Phablet Lumia 1520 - Pabrikan ponsel asal Finlandia, Nokia nampaknya tak mau kalah dengan pesaing-pesaing mereka seperti Sony, Samsung, HTC dan Oppo dengan smartphone versi mininya. Terhendus kabar bahwa produnsen yang pernah merajai pasaran ponsel tanah air ini akan segera meluncurkan Nokia Lumia 1520V yang merupakan versi mini dari phablet Lumia 1520.

EverCoss A7T, Smartphone Tangguh Dual Core Murah Harga 750 Ribu

EverCoss A7T, Smartphone Tangguh Dual Core Murah Harga 750 Ribu - Cross yang berganti nama menjadi EverCross merupakan salah satu produsen ponsel lokal yang bermain di kelas low-end. Kali ini pabrikan yang terkenal akan smartphone-smartphone murah ini kembali memperkenalkan salah satu produk smartphone terbaru mereka yang diberi nama EverCoss A7T .

Huawei Luncurkan Ascend P6 S, Smartphone Quad Core Layar 4,7 Inci

Huawei Luncurkan Ascend P6 S, Smartphone Quad Core Layar 4,7 Inci - Salah satu smartphone teranyar dari Huawei kembali diperkenalkan. Kali ini giliran Huawei Ascend P6 S yang mencuat ke pasaran. Sebagai generasi penerus dari Huawei Ascend P6, smartphone ini hadir dengan ketebalan bodi yang tipis serta performa yang tangguh. Seperti apa spesifikasinya? Berikut ulasan selengkapnya :

Nokia Rilis Smartphone OS Android Pertama, Nokia Normandy

Image
Nokia Rilis Smartphone OS Android Pertama, Nokia Normandy - Perusahaan ponsel asal Finlandia ini rupanya ingin melanjutkan project lama mereka sebelum brand tersebut resmi di akuisisi oleh Microsoft. Beberapa waktu silam, memang sudah terhendus kabar bahwa perusahaan tersebut bakal merilis smartphone dengan OS Android. Saat ini telah beredar keterangan-keterangan maupun gambar maupun bocoran spesifikasi mengenai smartphone Nokia berbasis Android pertamanya. Perangkat tersebut akan hadir dengan nama Nokia Normandy.

17 Pertanyaan Sederhana Untuk Calon Pengusaha Sukses Sebelum Memulai Usaha

17 Pertanyaan Sederhana Untuk Calon Pengusaha Sukses Sebelum Memulai Usaha - Sebelum Anda melakukan apapun jenis usaha baru atau bisnis baru Anda, alangkah baiknya Anda mengajukan 17 pertanyaan sederhana ini sebelum memulai usaha baru atau bisnis baru jenis apapun itu mulailah dari mengajukan 17 pertanyaan sederhana ini untuk Anda jawab.

Ingin Menjadi Pengusaha, Why Not? Ayo Wujudkan!

Seseorang yang ingin menjadi seorang entrepreneur atau pengusaha merupakan impian sebagian besar orang-orang. Jujur saja, Anda pasti tidak akan mau kan untuk terus menerus bekerja sebagai seorang karyawan? Anda juga pasti ingin membuka sebuah usaha. Dapat Anda bayangkan saja, jika Anda membuka sebuah usaha sendiri, Anda sangat bebas sekali untuk mengatur waktu, kemudian tidak terikat pada yang namanya jam kantoran, apalagi jika sedang berada di bawah tekanan sang atasan. Bahkan Anda pun tidak perlu lagi banting tulang untuk bekerja selama 24 jam dalam sehari dan Anda pun masih tetap bisa untuk melakukan berbagai jenis aktifitas lainnya di luar bisnis Anda. Apabila suatu saat bisnis yang Anda rintis sukses, Anda pun bisa menjadi bos bukan? dan tentu saja Anda akan membawahi sejumlah karyawan. Hal ini tentunya sangat menyenangkan bukan!

Path, Jejaring Sosial Baru, Mengutamakan Privasi Pengguna

Path, Jejaring Sosial Baru, Mengutamakan Privasi Pengguna - Dominasi Facebook sebagai salah satu jejaring sosial terbesar dan terkuat di dunia rupa-rupanya dibayangi oleh banyak sekali pesaing-pesaing mulai dari munculnya Twitter, Instagram dan masih banyak lagi aplikasi-aplikasi chatting semisal WhatsApp, LINE, WeChat dan sebagainya. Saat ini ada salah satu jejaring sosial yang tengah naik daun berikutnya menyusul, bernama Path.

Kalah Bersaing, Yahoo Messenger Jepang Akan Ditutup Pada 26 Maret

Kalah Bersaing, Yahoo Messenger Jepang Akan Ditutup Pada 26 Maret - Yahoo, salah satu situs populer yang menempatkan diri dalam 5 teratas situs paling populer di dunia. Alexa yang merupakan situs pemberi nilai rank seluruh website menempatkan Yahoo.com di nomor ke empat setelah Google, Facebook, dan Youtube. Kabar tak sedap terhendus bahwa kabarnya aplikasi messenger milik Yahoo yakni Yahoo Messenger Jepang (produk domestik Yahoo di Jepang) akan gulung tikar pada 26 Maret mendatang.

Smartphone LG Nexus 5 Sudah Bisa Dilakukan Pre-Order Di Indonesia

Smartphone LG Nexus 5 Sudah Bisa Dilakukan Pre-Order Di Indonesia - LG Nexus 5 yang merupakan salah satu smartphone yang dirilis hasil kerjasama antara perusahaan pemilik mesin pencari raksasa dunia, Google dengan pabrikan elektronik asal Korea Selatan, LG akhirnya sudah tiba di tanah air. Saat ini perangkat tersebut sudah dilakukan pre-order yakni dari tanggal 10-19 Januari 2013 dan ditawarkan dengan banderol harga Rp5.799.000 dengan potongan harga langsung sebesar Rp. 200.000,-

Peluang Bisnis Kecil Rumahan Dengan Usaha dan Modal Kecil Secara Online di Tahun 2014

Peluang Bisnis Kecil Rumahan Dengan Usaha dan Modal Kecil Secara Online di Tahun 2014 - Peluang Bisnis 2014 tentunya sedikit berbeda dengan peluang bisnis pada tahun tahun sebelumnya, mengingat perkembangan jaman mampu mempengaruhi pola pikir masyarakat yang kemudian dapat menunjang ide ide masyarakat untuk menjalankan sesuatu yang baru salah satunya adalah bisnis. Ditahun 2014 yang tentunya semakin modern, membuat masyarakat memilih untuk membangun sebuah usaha yang jauh lebih praktis, menyenangkan, santai namun penghasilannya cukup memuaskan.  Ada beberapa jenis bisnis yang dapat mengantarkan seseorag menuju kesuksesan ketika menjalankannya, namun tentunya saja seseorang tersebut atau para calon intrepreneur tersebut harus berbekal banyak hal seperti pengetahuan, pengalaman, modal dan modal yang paling berarti adalah keberanian.

Tips Menghindari Akun Paypal Kena Limit

Tips Menghindari Akun Paypal Kena Limit - Bagi anda yang berkecimpung di dunia bisnis online terutama bagi para pemburu dollar di internet melalui make money blogging, memiliki akun paypal adalah sebuah kebutuhan bagi para blogger atau para internet marketers. Namun tidak sedikit dari mereka yang memiliki masalah bagi akun paypalnya. Salah satunya adalah masalah akun PayPal kena limit.

Sejarah dan Perkembangan PayPal

Sejarah dan Perkembangan PayPal - Sudah tidak dapat diragukan lagi Paypal bukan suatu hal yang asing bagi mereka para pebisnis online. Terutama bagi mereka yang sering melakukan transaksi jual-beli produk luar negeri, baik berbentuk ebook, software, game atau pun barang nyata. Saat ini PayPal menjadi salah satu jasa transfer uang secara online tersohor dan terpercaya.

Lenovo Umumkan ThinkPad X1 Carbon, Ultrabook Paling Ringan Sedunia

Lenovo Umumkan ThinkPad X1 Carbon, Ultrabook Paling Ringan Sedunia - Salah satu perusahaan besar asal Cina, Lenovo dikabarkan tengah merilis salah satu produk terbarunya, diberinama ThinkPad X1 Carbon. Perangkat ini merupakan salah satu produk Ultrabook diklaim sebagai salah satu Ultrabook ringan Sedunia. Produk barunya tersebut bakal diumumkan di sebuah pagelaran atau ajang Consumer Electronics Shows ( CES ) 2014 yang digelar di Las Vegas.

LG Perkenalkan 4K OLED, Televisi Dengan Layar Lengkung Pertama

LG Perkenalkan 4K OLED, Televisi Dengan Layar Lengkung Pertama - Salah satu perusahaan elektronik dunia asal Korea Selatan, LG memperkenalkan salah satu perangkat Televisi dengan desain layar melengkung pertama di dunia. Sebelumnya LG Electronics Indonesia (LGEIN) bulan lalu baru saja mengkonfirmasikan kehadiran televisi LCD UltraHD raksasa berukuran 105 inci. TV 4K OLED baru-baru ini diperkenalkan ke publik. Kehadiran produk ini akan menambah pada jajaran perangkat TV besutan LG.

Pengusaha Sukses Chairul Tanjung dan Bob Sadino

Pengusaha Sukses Chairul Tanjung dan Bob Sadino - Di Indonesia ini  banyak sekali orang yang bisa menjadi teladan dalam dunia bisnis, salah satunya adalah kisa dua pengusaha sukses Chairul Tanjung dan Bob Sadino yang pastinya sangat menginspirasi. Seperti apa mereka bisa mencapai puncak karirnya hingga seperti sekarang ini, apakah yang mereka lakukan. Pastinya semua pertanyaan itu ada di benak anda. Berwirausaha bukan lagi suatu kebutuhan namun saat ini seperti menjadi gaya hidup, banyak sekali orang yang ingin hidupnya menjadi lebih baik dengan berwirausaha. Dunia bisnis mengalamai pertumbuhan secara pesat baik di tinjau dari local maupun internasional. Apakah anda sudah siap menghadapai perubahan zaman yang cukup cepat ini, pastinya antara siap dan tidak siap anda harus siap.

Pengusaha Sukses Karena Hobi

Pengusaha Sukses Karena Hobi - Hobi yang di tekuni secara serius ternyata terkadang bisa membuahkan hasil yang manis, nah kali ini kisar mengenai pengusaha sukses karena hobi akan melengkapi betapa pentingnya sebuah hobi ketika di dalami dan dikembangan secara terus menerus. Mungkin dilingkungan sekitar kita sering kali dijumpai banyak orang yang tidak percaya akan hobinya hal itu tentu saja membuat ia sendiri tidak mendpatkan apa-apa dari hobinya, yang terpenting saat anda sudah mulai menekuni hobi coba fikirkan apa manfaat yang jauh lebih besar bisa diperoleh dengan memanfaatkan hobi anda tadi. Saat kita tahu kemana harus melangkah dan membuat hobi kita menjadi lebih berarti tentu saja hal ini akan membuat semua yang kita lakukan dengan sangat menyenangkan tadi bisa menghasilkan sesuatu yang lebih.

OS Android Menjadi Penguasa 40 Persen Trafik Internet Mobile

OS Android Menjadi Penguasa 40 Persen Trafik Internet Mobile - Sudah tidak dapat disangkal lagi bahwa OS Android sudah menjadi platform paling banyak digemari saat ini. Tingginya penjualan perangkat-perangkat Android menjadikan platform tersebut menjadi yang nomer satu di dunia. Jika pada tahun sebelum 2000an, android belum jadi apa-apa kini, sistem operasi yang dikembangkan oleh Google tersebut telah menjelma menjadi operating system terbaik dan paling banyak digemari.

Pengusaha Sukses di Dunia Internasional

Pengusaha Sukses di Dunia Internasional - Sudahkan anda mengenal siapa-siapa saja pengusaha sukses di dunia internasional? Bagi anda yang cukup aktif di dunia internet mungkin sudah tidak asing dengan list atau daftar orang terkaya di dunia dengan list tersebutlah kita bisa tahu siapa saja pengusaha sukses di dunia internasional dari berbagai bidang yang pastinya akan membuat kita lebih termotivasi untuk mengikuti langkah-langkahnya. Kesuksesan adalah sebuah daya tarik bagi yang luar biasa bagi siapa saja yang melihatnya, hal ini tentulah sangat wajar karena pada saat sukses banyak sekali hal yang bisa kita dapatkan kebahagiaan, kekayaan, ketenaran dan banyak lagi. Namun untuk sukses tentu saja dibutuhkan yang namanya kerja keras.